Minggu, 22 Januari 2012

Membuat Tulisan Terbalik


Terinspirasi ama tulisan terbalik, kali ini saya akan sharing cara buat tulisan terbalik ne! Hehehe.. Sudah banyak situs yang menyediakan fasilitas tulisan terbalik, dan saya hanya akan memberi tau salah satu situs itu. 

Kunjungi aja http://www.fliptextgenerator.com, dengan tool yang telah disediakan, kita bisa dengan mudah sekali membuat tulisan terbalik. 

Agar mempermudah Anda, berikut langkah2 untuk menulis tulisan terbalik: 
  1. Silahkan kunjungi situs http://www.fliptextgenerator.com ;
  2. Tulislah tulisan yang ingin anda balikan pada text area di bawah tulisan "Original text (type here)" ; 
  3. Secara otomatis tulisan yang tadi dituliskan akan tersedia pada text area di bawah tulisan "Flipped text (point your mouse over)" dan sudah di balikkan ;
  4. Arahkan mouse komputer anda pada tulisan yang telah di balikkan, maka secara otomatis tulisan tersebut akan di highlight semuanya . silahkan copy lalu paste pada email, komentar, facebook atau apa yang anda inginkan.
  5. Selesai 


Mudah bukan?! Tunggu apalagi?! Langsung ke TKP aja!! 


by Facebook Comment untuk Anda!

Artikel Terkait


1 komentar:

blower hp on 3 Mei 2017 pukul 01.08 mengatakan...

boleh juga langsung dipraktekin...
blower hp

Posting Komentar

Terima Kasih sudah berkunjung di Zona Artikel.
Kapan2 mampir lagi ya ! (:

 

Visitor Online

Followers

Zona Artikel Copyright © 2011 Not Magazine Transparent 3 Column is Designed by Yudi