Senin, 23 Januari 2012

Cara Membuat Refresh Otomatis Di Blog



Cara Membuat Refresh Otomatis Di Blog. Setelah beberapa kali saya mengenai tips-tips komputer mulu, kali ini Zona Artikel posting lagi nih, mengenai Tips Blogging.


Refresh pada Blog itu menurut saya penting, seperti pentingnya refresh pada komputer.
Langsung saja ya Cara Membuat Refresh Otomatis Di Blog.


1. login Blog
2. Rancangan > Edit HTML 
3. cari kode ]]></b:skin>
4. lalu taruh kode dibawah ini dibawah kode ]]></b:skin>
    (Gunakan CTRL+F untuk memudahkan pencarian)
<meta content='300' http-equiv='refresh'/>

Ket.
meta content='300' > pada angka  300  menunjukkan bahwa setiap 300 detik blog/website akan di refresh otomatis oleh web browser yang Anda gunakan.

5. terakhir SIMPAN

Selamat Mencoba ?!!
by Facebook Comment untuk Anda!

Artikel Terkait


 

Visitor Online

Followers

Zona Artikel Copyright © 2011 Not Magazine Transparent 3 Column is Designed by Yudi