Banyak yang tergila-gila dengan iPhone 4 terbaru dari Apple karena tampilannya yang enak dilihat mata, nah kalau kamu Fans setia Blackberry jangan khawatir dengan sebuah theme Blackberry bernama iPlus4 kamu bisa merubah tampilan Blackberry seperti iPhone 4 malah tampil lebih baik dan lebih enak dipandang mata dibandingkan dengan tampilan iPhone 4 sekalipun.
iPlus4 hadir dengan 3 mode home screen yakni Full, Wallpaper dan Mini, selain itu ada opsi untuk menyembunyikan Today untuk Pesan dan Kalender, plus tambilan icon yang bisa diatur sesuai dengan keinginan kamu.
by Facebook Comment untuk Anda!
Artikel Terkait
Handphone
- Spesifikasi HP Nokia 808 PureView
- Nokia Meluncurkan Handphone dengan Sensor Kamera 41 MP
- Spesifikasi Handphone Samsung I800 Omnia II
- Spesifikasi Blackberry Torch 9860
- Mengatasi Blackberry Nge-Blank Cuma Muncul Layar Putih dan Lampu Led Kedap-Kedip Merah
- Cara Setting Wifi di Blackberry
- Cara Install Game dan Aplikasi di Blackberry
- Cara Setting Blackberry sebagai Modem di Komputer / Laptop
- Tips Mempercepat Blackberry Biar Tidak Lemot
- Cara Mudah Block SMS di Blackberry
- Cara Menyembunyikan Data dan Foto di Blackberry
- Mengatasi Facebook Error di Blackberry
- Cara Menambahkan Simbol pada Nama di Blackberry Messenger
- Cara Download Video Youtube di Blackberry Langsung
- Cara Setting GPRS Blackberry
- Cara Cek Blackberry Asli atau Blackberry Tiruan
- Spesifikasi Handphone Nokia N8
- Spesifikasi Handphone Nokia E7
- Handphone Blackberry Anti Porno